Setiap orang memang mempunyai trik dan tekhnik sendiri dalam melaksanakan pekerjaan agar lebih efektif dan efien. Namun ada tehnik yang lebih cepat dan efektif
1. Bagi-Bagikan Jadwal Anda
Sekiranya Anda telah membuat timeline, to-do list, dan sebagainya, yang cukup rinci, lengkap, dan detail, silahkan bagi-bagikan kepada rekan-rekan Anda. Jangan lupa pula, untuk memberikan kontak diri Anda. Ntah itu nomor HP, email, BBM, WhatsApp, twitter, message facebook, Google+, dan lain-lainnya, supaya karyawan Anda mudah untuk menghubungi Anda.
Dengan begitu, insya Allah, sekiranya nanti Anda ada rapat dengan rekan-rekan keja Anda, jadinya rapatnya lebih terorganisir. Inti manfaatnya, gimana agar Anda sekalian semua bisa tetap bekerja secara efektif dan efisien saat beberapa di antara kalian ada yang lagi di luar Kantor selama beberapa hari, tanpa ketemuan sama sekali.
2. Buat Backup
Nggak jarang juga kita mendapatkan musibah kecil maupun besar ketika kerja, seperti halnya:
Lupa taruh filenya di folder mana
Lupa taruh flash disknya dimana
Lupa apa username dan password akunnya
Wifi mati
Charger rusak
Mati lampu
Laptop nggak bisa hidup
Tablet nggak bisa dicharge
Barang dicuri orang
Dan lain-lainnya.
Kerahkanlah semua fasilitas yang ada. Misalnya, simpanlah file Anda di hard disk internal, juga di hard disk eksternal, upload ke Dropbox, Google Drive, grup facebook, flash disk, dan lain-lainnya.
Oh iya, yang nggak kalah penting, sinkronisasikanlah akun-akun yang log in di PC, tablet, smartphone. Kalau bisa diakses dari prangkat mana saja, kan enak. Seperti halnya kalau Anda:
Mengsinkronisasikan kontak smartphone Anda dengan Gmail, maka kalau besok-besok Anda ganti smartphone, kontak yang selama ini sudah Anda buat, tetap ada.
Mengsinkronisasikan browser-browser Anda. Ntah itu Google Chrome, Firefox, atau yang lainnya. Kan enak, sekiranya tiap-tiap PC bisa memilki bookmark, browsing history, username-password remembering, dan data-data lain yang sama. Jadi lebih mudah kalau mau ngapa-ngapain.
Dengan begitu, kan enak, insya Allah setiap waktu Anda jadi terpakai secara efektif dan efisien. Nggak dipake buat musingin masalah yang harusnya bisa diantisipasi dari jauh-jauh hari.
3. Rajin-Rajinlah Memantau To-Do List Anda
Berhubung Anda sangat jauh dari Kantor, tidak juga menutup kemungkinan Anda terganggu dengan suasana sekitar. Ntah itu pemandangan di jendela, foto, dan lain-lainnya, yang membuat Anda menjadi mikirin hal-hal lain. Kalau udah gitu, berhati-hatilah! Jangan sampai konsentrasi Anda terganggu hingga hilang fokus.
Ingatlah, sekarang Anda adalah bos diri Anda sendiri. Anda pula yang menjadi motivator diri Anda sendiri. Tidak ada orang di sekitar Anda yang mengawasi Anda. Satu-satunya yang mengingatkan adalah to-do list Anda. Maka, pelototin teruslah to-do list tersebut. Agar Anda terdorong untuk mengefektifkan dan mengefesiensikan waktu kerja Anda.
Ingatlah, di luar sana rekan-rekan Anda tengah menanti-nanti hasil dari pekerjaan Anda.
4. Jangan Lupa Sediakan Waktu untuk Bersosialisasi
Akan data suatu masa, dimana Anda mulai jenuh. Yang mungkin
dikarenakan Anda merasa kesepian, tidak seperti biasanya, ada
teman-teman yang ngajak Anda ngobrol. Kalau beneran sudah jenuh banget
gitu, cut! Mending dijeda dulu pekerjaannya. Cobalah pergi keluar
dulu, ntah itu bersama orang-orang yang Anda lamunin tadi, maupun
dengan orang lain.
Bisa juga, sekiranya nanti seluruh anggota tim ketemuan untuk rapat, agendakan pulalah agar nanti ada jalan-jalan bareng gitu. Supaya ketika kerja nanti, Anda tidak mengeluh karena penatnya pekerjaan Anda. Ingat saja, nanti ketika pekerajaan tersebut telah selesai, akan ada saatnya bersenang-senang dengan rekan-rekan Anda.
5. Manfaatkan Kesempatan Saat Semuanya Kopdar, untuk Saling Share Tips-Trik Kerja Efektif dan Efisien di Tempat Masing-Masing
Ada saatnya nanti Anda akan mendapatkan situasi yang menyulitkan, yang tidak mudah diatasi. Mungkin cara Anda mengatasinya bisa Anda searching di Google, atau tanya langsung ke rekan via chatting, atau mungkin Anda yang inisiatif memikirkan bagaimana caranya.
Nah, saat nanti ada rapat, semuanya berkumpul, manfaatkanlah kesempatan tersebut untuk menumpahkan seluruh unek-unek dan kendala Anda. Minta mereka untuk sharing pengalaman mereka, gimana cara mereka mengatasi kendala tersebut, ketika di tempat kerja mereka masing-masing. Sehingga setiap saat efektivitas dan efisiensi kinerja Anda sekalian bisa terus meningkat menjadi lebih baik.
Bisa juga, sekiranya nanti seluruh anggota tim ketemuan untuk rapat, agendakan pulalah agar nanti ada jalan-jalan bareng gitu. Supaya ketika kerja nanti, Anda tidak mengeluh karena penatnya pekerjaan Anda. Ingat saja, nanti ketika pekerajaan tersebut telah selesai, akan ada saatnya bersenang-senang dengan rekan-rekan Anda.
5. Manfaatkan Kesempatan Saat Semuanya Kopdar, untuk Saling Share Tips-Trik Kerja Efektif dan Efisien di Tempat Masing-Masing
Ada saatnya nanti Anda akan mendapatkan situasi yang menyulitkan, yang tidak mudah diatasi. Mungkin cara Anda mengatasinya bisa Anda searching di Google, atau tanya langsung ke rekan via chatting, atau mungkin Anda yang inisiatif memikirkan bagaimana caranya.
Nah, saat nanti ada rapat, semuanya berkumpul, manfaatkanlah kesempatan tersebut untuk menumpahkan seluruh unek-unek dan kendala Anda. Minta mereka untuk sharing pengalaman mereka, gimana cara mereka mengatasi kendala tersebut, ketika di tempat kerja mereka masing-masing. Sehingga setiap saat efektivitas dan efisiensi kinerja Anda sekalian bisa terus meningkat menjadi lebih baik.
sumber: teknikhidup.com
s
No comments:
Write comments